Berita

Pelatihan Instrumentasi Kimia

Untuk meningkatkan kompetensi anggotanya, HMK AMISCA melalui Divisi Pelatihan dan Keprofesian mengadakan ‘Pelatihan Instrumentasi Kimia’ yang dilaksanakan pada tanggal 28-30 Januari 2008 di Program Studi Kimia FMIPA ITB. Kegiatan yang …

Kunjungan Industri 2008

Era globalisasi menuntut seseorang untuk terus meningkatkan kompetensi dan keahlian guna menghadapi persaingan yang semakin ketat. Selain kompetensi, hal yang tidak kalah penting adalah pengalaman, terutama pengalaman di lapangan yang …

Amisca IT Course

Seiring dengan perkembangan zaman, kebutuhan akan IT bagi semua orang merupakan sebuah keniscayaan. Begitu juga dengan aktivitas perkuliahan berbagai jurusan di ITB. Seperti halnya di Program Studi Kimia ITB, banyak …

Because We Care

Di sore hari beberapa waktu yang lalu, tepatnya hari Sabtu, 29 September 2007, masjid Al-Ukhuwah dipenuhi dengan keramaian. Anak-anak kecil & remaja mulai dari tingkat SD sampai dengan SMU sangat …

AMISCA-KAMAMUKI Berbagi Kasih

Bandung, 12 September 2007 Dalam waktu dekat ini, insya Allah pada hari Sabtu, tanggal 29 September 2007, divisi Sosmas AMISCA bekerjasama dengan KAMAMUKI akan mengadakan kegiatan Buka Puasa Bersama (BuBar) …

Pawai Wisuda Juli 2007

Everywhere we go…people want to know…who we are…so we tell them…we are AMISCA…chemist one o five…ugh..ugh..uye..!! Begitulah kiranya riak-riak gemuruh suara yang ramai menerawangi SABUGA dan sekitar kampus ITB pada …

Kunjungan IMASIKA IPB

Beberapa hari yang lalu, tepatnya hari Jumat, tanggal 8 Juni 2007, AMISCA kedatangan tamu dari Bogor. Mereka adalah rekan-rekan Ikatan Mahasiswa Kimia (IMASIKA) IPB. Tamu yang datang berjumlah 54 orang, …