Enter your keyword

Pendidikan

STKAday 5 (The Meeting of Minds: ARSITEKTUR NUSANTARA RECONSIDERED)

STKAday 5 (The Meeting of Minds: ARSITEKTUR NUSANTARA RECONSIDERED)

Preposisi Dari sekian banyak terminologi atau konsep yang disirkulasikan dalam wacana arsitektur di Indonesia, baik di kalangan akademisi maupun di kalangan profesi, yang paling bersifat problematik dan mengundang kontroversi adalah konsep tentang Arsitektur Nusantara. Apa yang dapat dijadikan batasan untuk menafsirkan dan memberi makna pada konsep Arsitektur Nusantara ini? Apakah dimensi historis atau waktu? Dimensi […]

Indah Widiastuti Turut dalam Pameran Karya Perempuan Arsitektur

Indah Widiastuti Turut dalam Pameran Karya Perempuan Arsitektur

UPI Menggelar Pameran Karya Perempuan Arsitektur Kesetaraan gender sudah kian kerap dinikmati oleh perempuan dalam kiprah dan pengakuannya. Namun harus tetap diakui bahwa keperempuanan memiliki karakter yang khas dalam bekerja maupun berpikir. Dalam bekerja dan beraktifitas perempuan cenderung lebih mampu menjadi inklusif dan partisipatif, dan lebih mudah melihat keterkaitan antar banyak hal ketimbang batasan, kesamaan […]